Pendidikan islam di bumi nusantara ini telah berlangsung setua masuknya agama yang menjadi fondasinya.
Pendidikan islam di bumi nusantara ini telah berlangsung setua masuknya agama yang menjadi fondasinya
Secara internal, islam mengatur tidak hanya hubungan manusia dengan Tuhan melalui sistem ibadah ritual, tetapi juga hubungan manusia ; serta berbagai aspek kehidupan, seperti sosial, ekonomi, politik, militer, ketatanegaraan, hukum, budaya, ilmu pengetahuan, dan teknologi.
Pada dasarnya, ilmu pendidikan islam membahas berbagai komponen pendidikan, antara lain meliputi; misi,tujuan,kurikulum,dan proses belajar mengajar secara sistematik.