Sejarah Pendidikan Islam mencakup fakta-fakta yang berhubungan dengan pertumbuhan dan perkembangan pendidikan Islam baik formal maupun nonformal.
Buku ini, secara metodologis berusaha untuk membangun kebersamaan antar pemeluk agama memalui upaya memehami agama sendiri maupun agama orang lain dalam konteks keuniversalan,
Dengan demikian penelitian yang tersaji dalam buku ini mempunyai nilai-nilai sosial kultur-religius yang tinggi.
Buku ini dapat dijadikan langkah awal untuk memicu kreatifitas para ulama