fokus utama buku ini pada aktivitas membangun relasi anak, termasuk batita (bayi tiga tahun) berkebutuhan khusus, dengan anggota keluarga dan orang lainnya.
Buku ajar dan juga referensi penting kurikulum pendidikan anak usia dini berbasis pendekatan antarpersonal ini merupakan buku panduan pendidikan yang komp[rehensif untuk para mahasiswa dan para guru/pengajar pendidikan anak usia dini.