Buku ini seakan telah menjadi bacaan wajib bagiwarga muhammadiyah yang ingin mengetahui hal ihwal tentang agama Islam yang paling kuat dasar hukumnya.
Dinamika intelektual yang akseleratif dengan bobot keilmuan lebih akseleratif.
Anak adalah amanah yang dititipkan Allah kepada orang tua. Sebagai amanah Allah, para orang tua berkewajiban menjaganya dan bertanggung jawab penuh dalam mengurusnya. Mereka wajib memperhatikan segala hal berkaitan dengan masalah anak, baik dalam urusan dunia telebih lagi agamanya.
Menarik untuk diungkap mengenai Islam di lombok adalah berkaitan dengan kehadiran makam-makam keramat. Keberadaan makam seperti itu menandakan bahwa di sana di masa lalu terdapat orang-orang suci dan hebat yang bisa jadi telah menjadi pemimpin spritual atau pemimpin dalam dua masyarakat Islam Wetu Telu dan Islam waktu lima.
Takfiri, orang-orang yang mengafirkan mereka yang berbeda paham dan keyakinan, adalah bahaya bagi NKRI