Text
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN PEMBELAJARAN "SIFAT TERPUJI" PADA SISWA KELAS VII C SMP NEGERI 03 KABUPATEN SORONG: TARBIYAH.151004
Peran guru yang sebenarnya bukan hanya terletak pada penyampaian materi saja melainkan bagaimana guru tersebut dapat mengimplementasikan sesuai dengan apa yang diajarkan kepada murid, dengan begitu diharapkan siswa mampu meniru dan melakukan apa yang telah dicontohkan oleh guru. Dari pernyataan tersebut maka rumusan masalah yang peneliti ambil yaitu bagai mana peran guru dalam mengimlementasikan pembelajaran sifat terpuji pada siswa kelas VII c SMPN 03 Kab. Sorong dan faktor penghambat guru dalam mengimplementasikan pembelajaran sifat terpuji pada siswa kelas VII C SMPN 03 Kab. Sorong.
Tidak tersedia versi lain