Sejak awal perkembangannya, islam memperlihatkan kepeduliaannya yang besar terhadap peningkatan sumber daya manuasia melalui kegiatan pendidikan.
Sejarah adalah pengalaman hidup yang di catat dari masa lalu. mempelajari sejarah berarti mengingat masa lalu. historisitas manusia merupakan suatu kekhasan sekaligus sebagai pembeda dari makhluk hidup lainya.
Buku ini mencoba menghadirkan jawaban atas sederet pertanyaan tersebut. Karena itu, di buku ini pembaca akan menemukan pembahasan-pembahasan mulai dari seputar perkembangan institusi sosial-politik islam di indonesia, gerakan-gerakan sosial keagamaan di indonesia, tradisi tafsir di indonesia, tradisi keulamaan di indonesia.
Kemunculan dan perkembangan tradisi keilmuan dan dinamika pemikiran pendidikan islam di nusantara selalu berkaitan dengan kondisi lingkungan yang mengitarinya.
Islam adalah agama yang sempurna, ia tak hanya berkutat tentang masalah keimanan, ibadah, dan muamalah. lebih jauh dari itu islam sebagai landasan pijak bermuamalah telah berkembang jauh sesuai dengan perkembangan zaman dan tentu saja akal dan kebutuhan manusia.
Materi buku ini dengan uraian sejarah peradaban islam-nya menjadi bahan yang sangat penting dan berguna bagi mereka yang berminat pada studi keislaman.
Program peningkatan kualitas guru madrasah dan guru pendidikan agama islam pada sekolah.
Buku ini dimulakan dengan pengenalan secara umum tentang islam di asia tenggara,kemudian secara lebih terperinci menghuraikan sejarah dan tamadun islam.