Lahirnya buku ini didorong oleh begitu langkanya buku rujukan utama (textbook) atau referensi penting yang berkenan dengan ajian media dan teknologi pembelajaran.
pakar teknologi komunikasi mengatakan dunia seolah nyaris tanpa jarak, ruang dan waktu. Kendala geografis dan jarak tidak menjadi halangan untuk penyebaran informasi. Segala yang terjadi dari belahan dunia manapun, bisa diketahui dan diakses dengan cepat.
Bebudayaan adalah keseluruhan pengetahuan yang dimiliki manusia sebagai makhluk sosial, yang terdiri atas perangkat-perangkat model pengetahuan dan yang secara selektif dapat digunakan, baik untuk memahami dan menginterperentasi lingkungan yang dihadapi maupun untuk mendorong dan menciptakan tindakan-tindakan yang diperlukan.
Teknologi pembelajaran merupakan suatu bidang kajian khusus ilmu pendidikan.
Tulisan dalam buku ini merupakan pilihan dari 600 karya ilmiah sepanjang pengabdian hidup beliau. Dengan tiga puluh tahun pengalaman merintis, membangun, mengenalkan dan mengembangkan teknologi pendidikan, rangkaian tulisan uang ada dalam buku ini menghadirkan berbagai aspek teknologi pendidikan sebagai sebuah disiplin keilmuan yang independen.
buku ini memperbincangkan fenomena dengan menyajikan gambaran utuh apa yang terjadi dalam proses belajar mengajar melalui teknologi hypermedia serta kaitan dan pengaruhnya terhadap/dari industri dan bisnis.