Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran dan upaya orang tua dalam membentuk kecerdsan emoional anak usia 6 -12 tahun dalam ruang lingkup keluarga. Adanya peran yang miliki orang tua dan upayahyag diteraapkan dengan benar. Maka akan terlihat pada tingkat kecerdasan anak khususnya kecerdasan emosional yang dimiliki oleh anak usia 6-12 tahun.